Friday, September 13, 2019

Cara Menjadi Orang Baik

Orang baik terkadang merasa dirinya selalu ada dalam posisi yang tidak beruntung, terasa terkucilkan dan mersa tertindas. Hal itu wajar kawan, karena sebenarnya hikmah dibalik itu semua adalah Tuhan sedang menunjukan kepada orang disekeliling kalian bawa kita adalah orang yang benar benar baik bukan pura pura baik.

Orang tidak bisa mengatakan dirinya baik selama orang lain belum mengatakan kita baik, jadi penilaian baik adalah hasil dari perbuatan kita.
Bagaimna kita agar menjadi orang baik, nah kali ini saya akan share tips menjadi orang bai.

1. Fokus perbaiki diri sendiri
    Memperbaiki diri adalah hal yng mendasar untuk supaya kita menjadi orang baik, terus fokus memperbaiki diri tanpa iku campur urusan orang lain, jangan coba2 ikut campur urusan orang lain, krena hal itu akan melupakan terhapa memperbaiki diri.

2. Penuhi kebutuhan Rohani
Rohani selayaknya jasmaninyang harus dirawat supaya terlihat bagus dan pantas, tetapi suplemen rohani berbeda dgn suplemen jasmani, rohani perlu terus disiram dan diarahkan agar terjaga dari penyakit, semua tindakan dan perbuatan yg kita lakukan tidak terlepas dari peran akti rohani kita.

No comments: